Sinkronisasi dan Pemantapan Program Kerja LLDikti Wilayah I serta Perkenalan Kepala Bagian Umum dan Wakil Ketua DWP LLDikti Wilayah I
|
05 Apr 2024 |
|
|
Humas |
|
|
165 Kali dibaca |
|
Sinkronisasi dan Pemantapan Program Kerja LLDikti Wilayah I serta Perkenalan Kepala Bagian Umum dan Wakil Ketua DWP LLDikti Wilayah I
Dalam rangka meningkatkan hubungan kerja yang harmonis antar pegawai di lingkungan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah I serta Penyamaan Persepsi dan Pemantapan Program Kerja, LLDikti Wilayah I bersama Darma Wanita Persatuan (DWP) LLDikti Wilayah I menyelenggarakan Sinkronisasi dan Pemantapan Program Kerja LLDikti Wilayah I serta Perkenalan Kepala Bagian Umum dan Wakil Ketua DWP LLDikti Wilayah I
Dalam sambutannya Kepala Bagian Umum LLDikti Wilayah I Ahmad Subhan S.E didampingi istri yang juga wakil ketua DWP LLDikti Wilayah I menegaskan pihaknya berupaya untuk menjaga kebersamaan, bersatu, saling membantu dan memberikan kemudahan. ''Kiranya Tuhan memberikan kemudahan dalam melaksanakan tugas pada kita,'' ujarnya
Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Jumat, 05 April 2024 pukul 16.00 WIB bertempat di Resto Kampung Kecil, Jalan Ngumban Surbakti No.16B Lingkungan 1, Sempakata, Kec. Medan Selayang, Kota Medan
FOLLOW akun media sosial LLDikti Wilayah I :
1. Follow FanpageFB
2. Follow Instagram
3. Follow Twitter
4. Subscribed Youtube Channel LLDIKTI WILAYAH I SUMUT
Terpopuler